Bankom (Bantuan Komunikasi) Polrestabes Semarang adalah Organisasi Masyarakat bidang Komunikasi yang berkemitraan dengan POLRI yaitu Polrestabes Semarang.
TUPOKSI BANKOM Polrestabes Semarang adalah memberikan laporan secara berkala untuk KamTibMas, Pantauan Jalan RaYa, Kegiatan Kewilayahan, yang secara spesifik Bankom adalah bantuan komunikasi di wilayah Kota Semarang, Kabupaten Semarang, Kabupaten Demak dan Kabupaten Kendal.
BANKOM POLRESTABES SEMARANG dibagi beberapa Korwil, yaitu : Korwil Selatan, Utara, Timur, Barat, dan Ungaran
BANKOM POLRESTABES SEMARANG WILAYAH SELATAN
Sesuai dengan induk organisasi BANKOM POLRESTABES SEMARANG Korwil Selatan mempunyai tugas yang sama dengan pembagian wilayah Selatan terdiri dari Kecamatan Banyumanik, Kecamatan Gajahmungkur, Kecamatan Semarang Selatan, Kecamatan Tembalang, dan Kecamatan Gunungpati
sampai saat ini tercatat dan terdaftar sebagai anggota Bankom Korwil Selatan ada 24 Anggota,
BANKOM POLRESTABES SEMARANG WILAYAH SELATAN dengan Kode Selatan Cobra
Komentar
Posting Komentar