Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2023

Bankom Libatkan 201 Anggota dan 1 Unit Ambulancue Siaga di Nataru 2023 - 2024

SEMARANG - Surat Tugas Ketua Bankom Polrestabes Semarang Nomor : SPRINT/053/SPT/BANKOM/XII/2023,  1.Dasar Renja Polrestabes Semarang tahun 2023 tentang Hari Raya Natal dan tahun baru 2024.  2. Giat kemanusian dalam melakukan sumber informasi dan pantauan dalam membantu Polri dan Pemerintah Kota Semarang dalam Kamtibmas.  3. Koordinasi pengurus Bankom tanggal 16 November 2023 tentang Operasi Lilin Candi 2023 dan sekaligus pertimbangan Komando.  Pantauan NATARU merupakan Program kerja tahunan Bankom Polrestabes Semarang.  Pada Giat tahun ini Anggota Bankom Siaga dari tanggal 24 sampai tanggal 2 Januari 2024 Giat NATARU  melibatkan 201 Kekuatan yang tersebar di Lima Korwil wilayah Kota Semarang dan Kabupaten Semarang.  Anggota dibagi menjadi beberapa tim antara lain : 159 Personil Pantauan Gereja, 42 Personil Mobile, Pos PAM melekat dengan TNI/Polri.  Tercatat Bankom terlibat langsung di 35 Gereja yang ada di Kota Se

BPBD Prov Jateng Go Green Challenge TPA Jatibarang Semarang

SEMARANG - Berdasar surat dari Sekretariat BPBD Jateng Nomer : 005/1358 tanggal 12 Desember 2023 tentang Penghijauan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Tempat Pembuangan Sampah Jatibarang.  Tak kurang dari 2200 ditanam untuk Penghijauan diwilayah tersebut. Dan diikuti oleh 63 Organisasi dan lembaga yang ada dikota Semarang dengan jumlah 400 peserta. Bankom mengirimkan anggotanya untuk mengikuti kegiatan tersebut. (Laporan)

Relawan Bankom Raih The 1st Best Agent Call Center 112 Kota Semarang

SEMARANG - Berdasarkan surat dari Dinas Komunikasi, informatika, Statistik dan Persandian (Diskominfo) Kota Semarang Nomor : P/4097/LH.05.01 01/XI/2023 tanggal 24 November 2023 bahwa dalam rangka mengoptimalkan performa call taker guna meningkatkan kualitas layanan darurat call center 112 Kota Semarang. Diskominfo mengadakan kegiatan " Pelatihan dan Peningkatan Soft Skill SDM Call Center 112 Kota Semarang " yang diselengarakan selama 2 hari, kegiatan dimulai hari Jum'at sampai Sabtu tanggal 1-2 Desember 2023 dihotel Merapi Merbabu Yogyakarta. Pada kesempatan ini Bankom mewakilikan 2 anggotanya. Dalam acara tesebut anggota Bankom B. Fernandito Ekky Anggoro mendapat penghargaan sebagai The 1st Best Agent CC112. (Laporan)